Pilkada adalah pesta demokrasi pertama yang di adakan di berbagai daerah.Contohnya di Jawa Timur.Pilkada di Jawa Timur sangatlah di ramaikan oleh para calon gubernur maupun wakilnya yg berasal dari organisasi atau partai dari kubu PKB.Contohnya saja Achmadi yang merupakan calon resmi dari PKB sendiri sedangkan calon yang lain adalah calon wakil gubernur dari pasangan KARSA yaitu H.Saifullah atau Gus Ipul.Beliau adalah ketua dari Gerakan Demuda atau yang lebih dikenal dengan nama GP Ansor.Hal ini sangatlah menarik untuk di bahas.Mengapa para Cagub mengusung perwakilan dari PKB,karena kita melihat bahwa masa dari PKB sangatlah mendominasi di JATIM.Sehingga untuk memenangkam dalam pesta rakyat semacam ini,mereka harus menarik massa sebanyak-banyaknya.Tapi siapapun yang nantinya memimpin JATIM akan membawa JATIM menjadi lebih maju dan sejahtera.
Sedangkan Pilkada di Daerah Maluku Utara,Cagub Abdul Ghofur,tidak terima atas hasil Pilkada yang telah di adakan.Abdul Ghofur selalu mengarahkan masa untuk menolak putusan KPUD setempat.
Dari situ kita bisa menilai karakteristik warga Indonesia.Bahwasanya,orang Indonesia siap menang tapi tidak siap untuk kalah.
Semoga kita tidak termasuk orang yang seperti itu!!!
Sabtu, 01 November 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar